Stay updated with the latest news, events, and stories that bring our school together.
Para anggota The Boys’ Brigade grade IX Cabang 1 Semarang telah menyelesaikan kegiatan perkemahan satu. Setelah beberapa bulan belajar dan mempersiapkan diri, mereka akhirnya dapat menunjukkan keterampilan dan ketangguhan dalam mengikuti kegiatan perkemahan.Mereka mensyukuri berkat yang Tuhan berikan yaitu alam…
Ibadah Commissioning Service untuk para guru dan staf Sekolah Kristen Tritunggal bukan sekadar peneguhan, tapi juga penyerahan diri secara utuh untuk setiap langkah dan pelayanan di tahun pelajaran 2025/2026. Mengangkat tema “A Godward Life”, Pdt. Yakub Tri Handoko, Ph.D mengingatkan…
💐 Graduation 2025 Selamat untuk para siswa Elementary dan SD Kristen Tritunggal yang telah menuntaskan pendidikan jenjang SD dan akan memulai petualangan baru di jenjang pendidikan yang lebih tinggi. Teruslah bertumbuh, berkembang, dan berproses di dalam kemuliaan Tuhan serta menjadi…
💐 Graduation 2025 Selamat untuk para siswa Lower Secondary dan SMP Kristen Tritunggal yang telah menyelesaikan pendidikan jenjang SMP. Bersinarlah lebih terang di jenjang pendidikan selanjutnya. Ketika melibatkan Allah dalam setiap proses kehidupan, kita pasti bisa memberkati banyak orang. Percaya…
💐 Graduation 2025 Selamat untuk para siswa TK Kristen Tritunggal di Stadion dan Madukoro yang sudah menyelesaikan jenjang TK dan siap untuk melanjutkan studi ke jenjang berikutnya. Teruslah bertumbuh dan berkembang di dalam anugerah Tuhan serta menjadi pribadi yang menyenangkan…
Yesus menunjukkan bahwa kepemimpinan sejati bukan tentang kekuasaan, tetapi tentang memberi dampak melalui pelayanan. Sebagai Raja, Dia tidak datang untuk diakui dengan kemegahan, tetapi untuk memberikan hidup-Nya bagi orang lain. Acara perayaan Paskah bersama pembicara Pdt. Harly Tambunan, M. Th….